Thursday, June 1, 2017

6 Mobil City Car Terbaik Di Indonesia 2017

1. Honda Jazz

Untuk mobil city car terbaik yang pertama ialah besutan dari honda yaitu Honda Jazz. Mobil yang sudah merajai dunia otomotif yang memilki desain yang lebih sporty dan stylish dan mobil ini sangat di sukai oleh kawula muda yang ingin tampil trendy. Honda jazz juga memilki interior yang sudah di bekali dengan fitur fitur canggih serta inovasi inovasi terbaru dari honda yang mampu memberikan kenyamanan yang lebih sehingga banyak sekali masyrakat indonesia yang menyukai mobil yang satu ini. Dan mobil ini juga telah menuai kesuksesannya pada pada bursa otomotif indonesia.

Selain eksterior dan interior yang nampak terlihat lebih mewah dan sporty, performanya juga tidak kalah hebatnya dengan mobil mobil city car yang lain yaitu dengan di bekali mesin bertipe 1.5L SOHC 4 silinder segaris 16 Katup i-VTEC + DBW dengan isi silinder 1.497 cc serta diamter x langkahnya 73,0 x 88,4 mm yang mampu menghasilkan tenaga maxsimumnya yang mencapai 88 Kw pada putaran mesin 6.000 rpm. Kemudian untuk torsi yang di hasilkan pada mobil in i mampu mencapai 14,8 Kgm pada putaran mesin 4800 rpm yang mendapatkan sistem suplay bahan bakar PGM-FI.


Dengan memilki mesin tersebut tentunya hoda jazz memilki performa yang cukup hebat dan ini membuat honda jazz menjadi mobil city car terbaik di indonesia. Untuk mobil ini sendiri memang telah di sediakan dengan beberapa pilihan pola tranmisi yaitu automatic dan manual serta pilihan warna yang banyak bisa untuk kita pilih sesuai selera masing masing. Bila mengenai soal harga, pada mobil yang satu ini di banderol dengan harga 200 jutaan untuk yang paling murah, sedangkan untuk harga yang paling mahal mencapai 260 jutaan loh. Harga tersebut memang sesuai untk mobil ini, karena sudah menawarkan fitur fitur yang canggih dan modern.

2. Toyota Yaris


Toyota Yaris merupakan mobil hatchback andalan Toyota yang memiliki persaingan ketat di kelasnya. Sejak diluncurkan pertama kali hingga saat ini di Indonesia, Yaris baru memiliki dua model.

Model yang pertama cukup bertahan hampir 10 tahun dengan melakukan penyegaran-penyegaran. Namun akhirnya model All New Yaris diluncurkan oleh Toyota dengan melakukan banyak perubahan di dalamnya.
Kelahiran All New Yaris memang terbilang paling belakang dibandingkan rival-nya, yaitu Honda Jazz yang sudah berganti model sebanyak 3 kali, dan Ford Fiesta yang sudah berganti model 2 kali.
Dengan desain baru yang dimiliki oleh All New Yaris, kini tampil lebih segar, dan sporty. Toyota Yaris saat ini memang mengincar segmentasi pasar konsumen berjiwa muda dan sporty.

Tidak bisa dipungkiri bahwa All New Yaris memiliki desain yang aerodinamis serta sporty. Hal tersebut bisa dilihat dari lekukan dan garis tegas pada seluruh bagian bodi all new Yaris. Pada bagian fascia, All New Yaris mendapatkan penyegaran pada model lampu dan grill yang terlihat agresif.

Model headlamp sipit dan tajam membuat All New Yaris memiliki kesan gahar dibandingkan generasi sebelumnya. Desain grill yang memiliki garis tegas kebawah serta berkelir matte black yang menyatu dengan desain headlamp semakin merefleksikan khas sporty dan aerodinamis.

All New Yaris masih mempertahankan model foglamp berbentuk bulat, namun, memang lebih terlihat klop. Sebab, Yaris dibekali dengan headlamp projector serta terdapat desain bulat pada lampu kecil. Selain itu dibekali dengan day time running light (DRL) menggunakan LED yang terdapat di bawah grill.

Dimensi fisik yang dimiliki All New Yaris pada spesifikasi terbilang pas. Pasalnya, sebagai kendaraan yang menjadi partner harian dan bepergian keluar kota, mobil ini memiliki dimensi yang mumpuni.
Dengan memiliki panjang 4,115 mm, lebar 1,700 mm, dan tinggi 1,475 mm, membuat All New Yaris tidak terlalu besar untuk di jalan perkotaan dan tidak terlalu kecil untuk dibawa keluar kota. Toyota Yaris memang didesain lebih tinggi dan panjang, namun, Yaris model terbaru ini memiliki ground clearance cukup rendah dibandingkan sebelumnya, yaitu 149 mm.

 3. Honda Brio



Bila di lihat secara kasat mata, honda brio memang memilki dimensi yang lebih kecil namun hal tersebut tidak menyurutkan para peminatnya untuk memilki mobil yang satu ini. Hal tersebut dapat di buktikan dengan suksesnya besutan dari honda yang telah menjadi mobil city car terbaik. Selain itu juga pada mobil ini memilki desain yang yang bisa di katakan minimalis namun tetap memancarkan aura sportynya. Kemudian untuk interiornya juga tidak kalah hebatnya dengan mobil city car lainnya yang mampu memberikan tingkat kenyamanan yang lebih pada saat berkendara.

Untuk performa mesin dari honda brio memang cukup bertenaga dengan di bekali dengan mesin bertipe 1.2L SOHC 4 Silinder segaris dan 16 katup i-VTEC + DBW dengan isi silinder sebesar 1.198 cc, serta memilki diameter x langkah sebesar 73 x 71,6 mm dan perbandingan kompresi 10,2 : 1. Mesin tersebut mampumenghasilkan tenaga maxsimumnya yang mencapai 65 Kw pada putaran mesin 600 rpm, sedangkan untuk torsi maxsimunya mampu mencapai 11,1 Kgm pada putaran mesin 4500 rpm. Sungguh prforma yang cukup tangguh bukan untuk sekelas mobil yang mungil ini.


4. Suzuki Swift


Pada tahun 2005 suzuki telah resmi merilis mobil terbarunya yaitu suzuki swift yang merupakan mobil andalan dari pabrikan asal jepang ini. Seirngn berjalannya waktu sampai saat ini, suzuki telah melakukan regenerasi dengan konsep dan desain yang lebi bagus dari generasi sebelumnya. Denagn di sentuh oleh para ahli membuat suzuki swift memilki tampilan sporty dan semakin elegan dan hal tersebut membuat mobil ini menjadi salah satu mobil yang paling di sukai pada jenis city car. Hingga sampai saat ini mobil ini masih banyk sekali yang menginginkan mobil besutan dari suzuki.

Dengan di bekali mesin bertipe K14B, DOHC, VVT 16 katup 4 silinder dengan kapasitas silinder 1.372 cc untuk tipe swift GS, sedangkan untuk swift sport bertipe M16A 16 katup 4 silinder dengan kapasitas silinder 1.586 cc, yang masing masing memilki sistem bahan bakra MultiPoint Injection. Tenaga yang di hasilkan juga sangat mengagumkan yang mencapai 95 PS Pada puitaran mesin 6000 rpm dengan torsi 130 Nm pada putaran mesin 4000 rpm untuk tipe Swift GX dan GS, sedangkan untuk tipe swift sport 160 PS pad putaran mesin 4.400 rpm dan torsinya 160 Nm pada putaran mesin 4.400 rpm.

Suzuki memang sudah meyediakan 3 tipe yang dapat di pilih sesuai dengan selera anda yaitu Susuki swift GX, suzuki swift GS, dan Suzuki Swift Sport, serta dua pilihan sitem tranmisi automatic dan manual. Dengan memilki banyak pilihan, tentunya para peminat dari mobil suzuki swift dapt memilih sesuai kebutuhan dan selera masing masing. Kemudian untuk soal harga suzuki membandrol dengan harga 200 sampai 340 jutaan, harga tersebut memang cukup pantas untuk sekelas monbil ini. Dengan demikian mobil besutan dari suzuki telah menjadi mobil cit car terbaik di indonesia.


 5. Ford Fiesta

Mobil city car terbaik selanjutnya ialah Ford Fiesta, mobil yang berasal dari amerika ini memang memilki desain yang moder da terkesan sangat mewah. Apalgi bila di lihat pada bagian eksteriornya yang memilki bumper depan yang elegant serta headlamp yang menyipit dan memanjang sehingga mobil ini nampak terlihat sangat elegan dan sporty. Untuk di indonesia senidir mobil ini memang sangat banyak yang meminati selain eksteriornya yang sporty dan elegan, interiornya juga tidak kalah hebatnya karena sudah di bekali dengan fitur fitur yang sudah canggih dan modern yang akan memberikan kenyamanan yang lebih saat berkendara.

Bila berbicara tentang mobil tentunya terasa kurang bila tidak mengulas tentang performa mesin dari mobil yang satu ini. Mesin yang bertipe Duratec 4 silinder DOHC in-line yang berkapasitas 1498 cc, mampu menghasilkan tenaga maxsimalnya yang mencapai 112 PS pada putaran mesin 6.300 rpm, sedangkan untuk torsi maksimalnya mampu mencapai 140 NM pada putoraran mesin 4400 rpm. Sungguh luar biasa bukan performa yang di hasilkan pada mobil dan perfroma mesin tersebut di salurkan denagn sistem suplay bahan bakar fuel injectioan sehingga kinerja mesin akan lebih sempurna.

Hadir dengan eksterior yang sporty dan elegan serta interior yang mewah, ford fiesta juga menawarkan fitur fitur yang akan memanjakan anda dengan hadirnya fitur SYNC. SYNC adalah sebuah fitur konectivitas yang bisa terhubung dengan gadget yang anda milki dengan mobil ini, fitur ini tentunya akan memebrikan kenyamanan yang lebih pada saat berkendara. Apalagi fitur keamanan dan keselamatann yang di miliki oleh ford fiesta juga akan memberikan rasa nyaman bila suatu saat terjadi hal yang tidak di inginkan. Kemudian untuk harga yang ditwarkan oleh ford fiesta mencapai 269 juta untuk tipe A/T dan 259 juta untuk tipe M/T.

6. Mazda 2

pertama kali diperkenalkan di tanah air pada tahun 2009. Kehadirannya untuk mengisi kekosongan segmen compact hatchback Mazda Indonesia dan bertarung melawan para pemain lama seperti Suzuki Swift, Toyota Yaris dan Honda Jazz.

Popularitas Mazda2 ternyata menggembirakan yang membuat PT Mazda Motor Indonesia (MMI) melanjutkan regenerasi hatchback rakitan Thailand ini di tanah air awal tahun 2015. Terkenal akan desainnya yang menarik dan karakter berkendara yang menyenangkan, seolah menghidupkan kembali masa-masa kejayaan Mazda di tahun 90’an.
Kehadiran All New Mazda2 tidak hanya membawa desain baru yang lebih atraktif. Melainkan juga menyuguhkan banyak fitur-fitur canggih yang belum pernah ada di kelasnya, dan teknologi terbaru andalan Mazda yaitu SKYACTIV.

Teknologi yang melakukan debutnya di SUV Mazda CX-5 merupakan sebuah teknologi yang mengombinasikan reduksi bobot, peningkatan efisiensi dan desain aerodinamis yang menurut pihak pabrikan sangat kredibel sebagai alternatif mobil hybrid maupun mobil listrik dengan hanya mengandalkan mesin internal combustion konvensional.
Teknologi SKYACTIV di mesin dan transmisi tidak hanya menghasilkan performa memukau, tapi juga efisiensi bahan bakar superior. Terbukti dari beberapa kali pengujian irit bahan bakar yang mengambil rute panjang. Seperti Mazda CX-5 dengan rute Jakarta-Bali dan Mazda2 dari Semarang ke Lombok, membuktikan jarak tempuh dengan satu tangki bahan bakar mampu menempuh lebih dari 1.000 km.
Sementara SKYACTIV-CHASSIS dan SKYACTIV-DRIVE menyajikan karakter berkendara sporty dengan elemen fun to drive tinggi. Untuk menciptakan feeling berkendara mendekati sang roadster legendaris, Mazda MX-5/Miata, sesuai dengan filosofi “Jinba Ittai”.
K



0 comments:

Post a Comment

www.lowongankerjababysitter.com www.lowongankerjapembanturumahtangga.com www.lowonganperawatlansia.com www.lowonganperawatlansia.com www.yayasanperawatlansia.com www.penyalurpembanturumahtanggaku.com www.bajubatikmodernku.com www.bestdaytradingstrategyy.com www.paketpernikahanmurahjakarta.com www.paketweddingorganizerjakarta.com www.undanganpernikahanunikmurah.com